National Fishers Center Jadi Alternatif Pengaduan ABK

Upaya perbaikan tata kelola awak kapal perikanan termasuk nelayan kecil terus dilakukan oleh berbagai pihak. Hal ini mengingat jumlah awak kapal perikanan dan nelayan mencapai 2,2 juta orang, dimana mereka bekerja di kapal ikan dalam negeri, kapal ikan luar negeri dan bekerja secara mandiri dalam usaha penangkapan ikan skala kecil. Disamping itu, kegiatan penangkapan ikan […]
Audiensi Dengan Dirjen Perikanan Tangkap

Perbaikan tata kelola awak kapal perikanan terus mendapat perhatian oleh berbagai pihak. DFW Indonesia sebagai Pengelola National Fishers pada tanggal 9 Juni 2022 melakukan audiensi dengan Direktur Jenderal Perikanan Tangkap, Kementerian Kelautan dan Perikanan, Dr Muhamad Zaini. Pada kesempatan tersebut, Dirjen Perikanan Tangkap didampingi oleh Direktur Kapal dan Alat Tangkap Ikan, Mansyur, M.Si dan Koordinator […]